Tiga tim yang akan menjadi rival Spanyol di Piala Dunia

Tiga tim yang akan menjadi rival Spanyol di Piala Dunia

Gelandang timnas Spanyol Saul Niguez menyebut ada tiga negara yang akan jadi rival berat timnya di Piala Dunia 2018. Siapa saja?
 
Spanyol, yang menjadi juara di Piala Eropa 2008 dan 2012 serta Piala Dunia 2010, kesulitan meneruskan dominasinya. Setelah di Piala Dunia 2014 gugur di fase grup, mereka kandas di 16 besar pada Piala Eropa 2016.
 
Di Piala Dunia 2018, Tim Matador bertekad bangkit. Berbekal rekor tak terkalahkan di kualifikasi, tim besutan Julen Lopetegui itu diunggulkan meraih trofi Jules Rimet lagi.
 
Saul, yang menjadi salah satu pemain Spanyol di Rusia nanti, menilai akan ada tiga pesaing berat di Piala Dunia 2018. Mereka adalah juara bertahan Jerman, Prancis, dan Brasil.
 
Jerman, Brasil, dan Prancis akan menjadi saingan besar kami. Jika ada tim yang bisa merebut bola dari kami, maka mungkin kami akan kesulitan, tetapi itu akan sulit dengan pemain yang kami miliki,” kata Saul kepada Radio Marca seperti dilansir Sportsmole.
 
Langkah Spanyol sendiri akan cukup berat di Rusia. Mereka lebih dulu Portugal, Iran, serta Maroko di Grup B.

Popular News

IMG_4202
Sabar/Reza Juara Spain Masters, Menang Dramatis Lawan Malaysia
31 March 2024
Sabar Karyaman Gutama/Mohammad Reza Pahlevi Isfahani berhasil menjuarai Spain Masters...
8
Duet Gia dan Megawati Pencetak Poin Red Sparks Musim Ini
31 March 2024
Giovanna Milana alias Gia menyatakan tidak ingin mengucapkan selamat tinggal pada...
navii
NAVI melaju ke final Copenhagen Major atas G2
31 March 2024
Natus Vincere muncul sebagai pemenang semifinal kedua PGL Major Copenhagen, mengamankan...
fz
FaZe mengalahkan Vitality untuk mendapatkan tempat terakhir Major
31 March 2024
FaZe menjadi grand finalis pertama PGL Major Copenhagen setelah mengalahkan Vitality...
Share on facebook
Facebook
Share on twitter
Twitter

SHARE THIS ARTICLE WITH FRIENDS

Share on facebook
Facebook
Share on twitter
Twitter
Share on pinterest
Pinterest
Share on google
Google+

Leave a Comment

Your email address will not be published.